Makalah Kewirausahaan
“Kerajinan Kristik”
Disusun Oleh :
ANTI SETIANI
KELAS XI IIS 1
KELOMPOK III
SMA NEGERI 1 MANTUP
TAHUN PELAJARAN 2014/2015
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami
panjatka kehadiran Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan
karunian-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan karya ilmiah ini dengan judul
“Makalah Membuat Kristik” Makalah ini disusun dalam rangka memenuhi tugas di
mata pelajaran Keterampilan. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan karya ilmiah
ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu kami sangat mengharapkan kritik dan
saran yang sifatnya membangun guna sempurnanya karya ilmiah ini .
Kami berharap semoga
Makalah ini dapat bermanfaat bagi pembaca umumnya dan bagi kami khususnya .
Mantup, November 2014
Penulis,
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ............................................................................................... i
KATA
PEGANTAR............................................................................................... ii
DAFTAR
ISI............................................................................................................
iii
BAB
I PENDAHULUAN ...................................................................................... 1
1.1 Latar
Belakang .............................................................................. 1
1.2 Tujuan
Penelitian ............................................................................ 1
BAB
II PEMBAHASAN ................................................................................... 2
2.1 Pengertian Kristik.................................................................................. 2
2.2 Kristik Dasar: Membuat jahitan silang................................................... .... 2
2.3 Menjahit Kristik ........................................................................................ 2
2.4 Terampil Membuat:
Sulaman Kristik Cantik untuk
Cenderamata ..... 4
2.5 Kerajinan Kristik Yang kian Langka ........................................................ 4
2.6
Terampil Membuat Sulaman Kristik Cantik dalam Frame ................................................ 6
2.7 Belajar Menyulam - Sulaman kristik (Cross Stich) .............................. 6
2.8
Gambar Kerajinan Kristik .......................................................................... 8
BAB
III PENUTUP................................................................................................. 9
3.1
Kesimpulan............................................................................................ 9
3.2
Saran..................................................................................................... 9
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................ 10
BAB
I
PENDAHULUAN
1.1 Latar
belakang
Dalam mengerjakan
kristik, terkadang kita memerlukan juga tehnik tehnik sulam klasik untuk
mempercantik kreasi kita. Berikut contoh contoh tehnik yang sering digunakan
bersama dengan kristik :
Untuk memulai kristik,
anda dapat mencontoh gambar dari pola suatu majalah, ataupun anda dapat membeli
satu paket kristik lengkap dengan benang, pola dan kainnya. Apabila anda ingin
membuat sendiri pola kristik, anda dapat menggunakan sotware komputer yang
dirancang untuk membuat kristik, seperti crossstitch
(http://www.ursasoftware.com/index.htm), winstitch (http://www.win-stitch.com),
(http://www.pc-stitch.com) dan banyak lagi. Dengan sotware khusus tersebut anda
bahkan dapat membuat kristik dengan pola foto kesayangan anda.
Bila anda memiliki sisa
sisa benang sulam, janganlah anda buang. Anda dapat mempergunakannya lagi untuk
menambah hiasan pada kristik. Biasanya saya menggunakan pinsil warna yang
sesuai dengan warna benang, dan langsung menggambarkan bentuk sederhana di atas
kain. Guratan pinsil warna tersebut saya jadikan pola untuk kristik.
1.2 Tujuan Penelitian
· Untuk
melatih kreasi dan pemikiran setiap orang.
· Kita
Dapat mengetahui cara membuat kristik dan dapat dijadikan usaha yang bisa
menghasilkan uang.
Download File Doc. Selengkapnya
No comments:
Post a Comment